21.9 C
New York
Friday, September 27, 2024

KPU Pematangsiantar Tetapkan Lokasi APK dan Kampanye Pilkada 2024, Cek Titiknya

Pematangsiantar, MISTAR.ID

Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kota Pematangsiantar mengeluarkan Surat Keputusan Nomor 403 tahun 2024 Tentang Penetapan Lokasi Pemasangan Alat Peraga Kampanye dan Lokasi Kampanye Rapat Umum pada Pemilihan Wali Kota dan Wakil Wali Kota Pematangsiantar tahun 2024. Surat itu dikeluarkan, Selasa (24/9/24).

Alat Peraga Kampanye (APK) yang dimaksud yaitu meliputi, reklame, spanduk dan Umbul-umbul dan dipasang dengan mempertimbangkan etika, estetika, kebersihan, dan keindahan kota atau kawasan setempat sesuai dengan ketentuan peraturan perundang-undangan.

Berikut daftar lokasi pemasangan APK yang dibenarkan di delapan kecamatan:

Baca juga : Segini Harta Kekayaan Cakada Pematangsiantar, Pasangan Wesly-Herlina Tertinggi dan Terendah

Kecamatan Siantar Timur

1. Kelurahan Kebun Sayur

– Jln. Sawi

– Jln. Pakis

2. Kelurahan Tomuan

– Jln. Pattimura Bawah

– Jln. Siatas Barita

– Jln. Dalil Tani

3. Kelurahan Pardomuan

– Jln. Sepat

– Jln. Tongkol

– Jln. Patuan Anggi

4. Kelurahan Pahlawan

– Jln. Palangkaraya

– Jln. Cokroaminoto

5. Kelurahan Siopat Suhu

– Jln. Sinar Tani

– Jln. Kertas Koran

– Jln. Pdt. Justin Sihombing

6. Kelurahan Asuhan

– Jln. Sejahtera

– Jln. Sisingamangaraja

– Jln. Ulakma Sinaga

7. Kelurahan Merdeka

– Jln. Renville

– Jln. Perwira

Related Articles

Latest Articles