14.7 C
New York
Wednesday, October 2, 2024

PERISTIWA

MEDAN

SUMUT

Ahli Waris Mantan Kadisdukcapil Batu Bara Terima Asuransi

Batu Bara, MISTAR.ID Ahli waris mantan Kadisdukcapil Kabupaten Batu Bara, almarhum Maeda Soetopo mendapatkan asuransi jaminan kematian dari PT Taspen, di Kantor Disdukcapil Kabupaten...

SIANTAR

Pasca Terbakar, Polisi Intensifkan Pengaturan Lalulintas di Sekitar Pasar Horas

Pematangsiantar, MISTAR.ID Pasca terbakarnya Gedung IV Lantai II Pasar Horas, personel Polres Pematangsiantar mulai mengintensifkan pengaturan lalulintas di ruas jalan sekitar lokasi, Rabu (2/10/24). Kapolres Pematangsiantar,...

EKONOMI

Iran Serang Israel Picu Harga Minyak Mentah Dunia Melejit

Jakarta, MISTAR.ID Imbas Iran menyerbu Israel dengan tembakan rudal balistik memicu harga minyak mentah dunia melesat 1 persen pada perdagangan, Rabu (2/10/24). Lonjakan itu dipicu kebimbangan...
4,800FansLike
11,600FollowersFollow
4,160SubscribersSubscribe

SIMALUNGUN

Pemkab Simalungun Buka 2.680 Formasi PPPK untuk Tahun 2024

Simalungun, MISTAR.ID Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Simalungun secara resmi membuka seleksi pengadaan Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK) untuk tahun anggaran 2024. Berdasarkan pengumuman Nomor 800.1.2.2/5/2024,...

BLK Sumut Rutin Buka Pendaftaran, Pelatihan Dilaksanakan 2025

Simalungun, MISTAR.ID Kantor Unit Pelaksana Teknis Dinas (UPTD) Balai Latihan Kerja Dinas Ketenagakerjaan (Disnaker) Provinsi Sumatera Utara (Sumut) di Jalan Ulakma Sinaga, Rambung Merah, Kecamatan...

PTPN IV Kebun Marjandi Serahkan Bantuan Alat Drumband ke SDN 091292 Simpang Raya

Simalungun, MISTAR.ID Sebagai wujud komitmen dalam mendukung pendidikan dan masyarakat sekitar, PTPN IV Regional 2 Kebun Marjandi melalui Program Tanggung Jawab Sosial dan Lingkungan (TJSL)...

Dua RSUD di Simalungun Terbitkan Akte dan KK Gratis untuk Bayi Baru Lahir

Simalungun, MISTAR.ID Untuk meningkatkan pelayanan kepada masyarakat, dua Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) di Simalungun yakni RSUD Tuan Rondahaim dan RSUD Parapat, kini menerbitkan Akta...

Rakor Kecamatan Tapian Dolok, Plt Bupati Simalungun Minta Pelayanan Kesehatan Masyarakat Ditingkatkan

Simalungun, MISTAR.ID Pemkab Simalungun menggelar rapat koordinasi (rakor) dalam rangka monitoring dan evaluasi pelaksanaan program pemerintahan, pembangunan dan kemasyarakatan. Rakor ini pun berlangsung di Kantor Camat...

OLAHRAGA

Pemkab Simalungun Siapkan Tali Asih Bagi Atlet Peraih Medali PON XXI

Simalungun, MISTAR.ID Pemkab Simalungun melalui Dinas Pemuda dan Olahraga (Dispora) menyiapkan tali asih sebagai bentuk apresiasi kepada para atlet Simalungun yang berhasil meraih medali pada...

Tiga Atlet Simalungun Raih Medali Perunggu di PON Aceh-Sumut 2024

Simalungun, MISTAR.ID Tiga atlet asal Simalungun berhasil meraih medali perunggu dalam ajang Pekan Olahraga Nasional (PON) XXI Aceh-Sumut 2024. Dua atlet dari cabang muaythai, Maju...

Akui Kelelahan, Bekasi City FC Tetap Optimis Curi Poin dari PSMS

Medan, MISTAR.ID Bekasi City FC optimis menatap laga lanjutan babak grup Liga 2 melawan tuan rumah PSMS Medan di Stadion Baharuddin Siregar, Lubuk Pakam, Rabu...

SAINS & TEKNOLOGI

Belum Masuk Daftar TKDN, iPhone 16 Terancam Tak Dijual di Indonesia

Jakarta, MISTAR.ID Pada bulan Oktober ini, iPhone 16 terancam tidak masuk rilis sekaligus tak dijual di Indonesia. Hal ini diperkuat dengan belum terdaftar Apple dalam...

Kominfo Hadirkan Sistem Peringatan Bencana Lewat Ponsel dan TV

Jakarta, MISTAR.ID Kementerian Komunikasi dan Informatika (Kominfo) menghadirkan Sistem Nasional Peringatan Dini Kebencanaan (SNPDK) hasil rancangan Jepang. SNDKP tersebut diandalkan untuk menyampaikan informasi kepada masyarakat...

Pemerintah Larang Masuknya Aplikasi Temu ke Pasar Indonesia

Jakarta, MISTAR.ID Menteri Komunikasi dan Informatika (Menkominfo) Budi Arie Setiadi menegaskan bahwa pemerintah Indonesia melarang platform e-commerce asal China, Temu, untuk memasuki pasar domestik. Keputusan ini...

KTT Wuzhen 2024 Fokus pada Kecerdasan Buatan dan Inovasi Digital

Beijing, MISTAR.ID Konferensi Tingkat Tinggi (KTT) Wuzhen untuk Konferensi Internet Dunia (World Internet Conference/WIC) 2024 akan digelar mulai 19 hingga 22 November di Wuzhen, Provinsi...

Fenomena Langit Oktober 2024, Ada Gerhana Matahari Cincin Hingga Hujan Meteor

Jakarta, MISTAR.ID Oktober 2024 akan dipenuhi oleh berbagai fenomena langit yang menarik perhatian para pengamat, mulai dari gerhana matahari cincin hingga hujan meteor spektakuler. Berikut beberapa...

BERITA TERBARU

BUDAYA