14.3 C
New York
Thursday, May 30, 2024

Mahasiswa UMSU Dampingi Desa Kenali Risiko Pernikahan Dini

Selain Faradina, dua mahasiswa UMSU lainnya Faradina Ikhwani, Dahlia dan Anisa Rahma juga menjadi bagian dari tim. Sementara itu Ketua Ikatan RM Desa Telaga Tujuh, Imam Sufaat mengatakan program yang diterima menarik dan bermanfaat.

“Salah satu yang diberikan oleh tim adalah penggunaan aplikasi interaktif yang berbasis augmented reality untuk meningkatkan kepedulian dan kehati-hatian mengenai resiko pernikahan dini, sangat bermanfaat karena dibungkus dengan aplikasi, pendampingan yang dilakukan oleh tim juga sangat menarik,” ujarnya melalui pesan WhatsApp. (Iqbal/hm20)

Related Articles

Latest Articles