18.1 C
New York
Tuesday, October 1, 2024

PERISTIWA

Curi Roda, Sopir Truk Ditangkap di Tebing Tinggi

Batu Bara, MISTAR.ID Seorang sopir inisial MAG (32) warga Desa Baturi Kecamatan Gebang Kabupaten Langkat ditangkap atas dugaan penggelapan roda (ban) truk tronton yang dikemudikannya. MAG...

MEDAN

SUMUT

Warga Butuh Bantuan Sumur Bor untuk Masjid di Labusel

Labusel, MISTAR.ID Warga Desa Nagodang Kecamatan Kota Pinang Kabupaten Labuhanbatu Selatan (Labusel) berharap adanya bantuan pembuatan sumur bor untuk masjid di desa mereka. Menurut warga, Desa...

SIANTAR

Parkiran Motor Pedagang Sebabkan Kemacetan di Ruas Jalan Merdeka Pasar Horas

Pematangsiantar, MISTAR.ID Sejak dipindah berjualan di badan jalan, para pedagang eks Gedung IV Pasar Horas memarkir sepeda motor mereka sembarangan. Hal itu menyebabkan kemacetan panjang...

EKONOMI

Harga BBM Pertamina per 1 Oktober 2024 Turun, Cek Harganya

Jakarta, MISTAR.ID PT Pertamina (Persero) resmi menurunkan harga BBM nonsubsidi mulai 1 Oktober 2024. Penurunan ini mencakup berbagai jenis BBM, seperti Pertamax, Pertamax Green 95,...
4,800FansLike
11,600FollowersFollow
4,160SubscribersSubscribe

SIMALUNGUN

Rakor Kecamatan Tapian Dolok, Plt Bupati Simalungun Minta Pelayanan Kesehatan Masyarakat Ditingkatkan

Simalungun, MISTAR.ID Pemkab Simalungun menggelar rapat koordinasi (rakor) dalam rangka monitoring dan evaluasi pelaksanaan program pemerintahan, pembangunan dan kemasyarakatan. Rakor ini pun berlangsung di Kantor Camat...

15.217 Pelamar Ikuti Seleksi Administrasi CPNS Simalungun, 9.268 Lolos ke Tahap SKD

Simalungun, MISTAR.ID Pemkab Simalungun resmi mengumumkan hasil verifikasi seleksi administrasi pasca masa sanggah pada penerimaan Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS) Tahun Anggaran 2024. Dari total 15.217...

Selain Minimnya Armada, BPBD Simalungun Terkendala Wilayah yang Luas saat Padamkan Api

Simalungun, MISTAR.ID Minimnya jumlah armada kebakaran milik Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Simalungun membuat dinas terkait seperti Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) alami kendala dalam memadamkan api...

Polres Simalungun Siapkan 120 Personel Amankan Kampanye Pilkada 2024

Simalungun, MISTAR.ID Polres Simalungun menyiapkan 120 personel untuk menjaga keamanan dan ketertiban selama masa kampanye dalam tahapan Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) 2024. Kapolres Simalungun, AKBP Choky...

Polres Simalungun Mulai Siapkan Pengamanan Pilkada

Simalungun, MISTAR.ID Polres Simalungun menggelar kegiatan Analisa dan Evaluasi (Anev) Operasi Mantap Praja Toba 2024 sebagai langkah persiapan dalam mengamankan Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada)...

OLAHRAGA

Imbang Lawan Charlotte FC, Lionel Messi Maki Wasit

Los Angeles, MISTAR.ID Lionel Messi melontarkan kata-kata kasar kepada wasit saat Inter Miami ditahan imbang 1-1 oleh Charlotte FC dalam lanjutan Major League Soccer (MLS)...

Legenda NBA Dikembe Mutombo Meninggal Dunia

Kinshasa, MISTAR.ID Dikembe Mutombo, seorang legenda NBA yang aktif di era 90-an, meninggal dunia pada, Senin (30/9/24) di usia 58 tahun setelah berjuang melawan kanker...

Menang Adu Penalti Lawan Pemkab Sergai, Langkat Juara Piala Korpri Kota Medan 2024

Medan, MISTAR.ID Tim sepakbola Pemerintah Kabupaten Langkat berhasil menjadi juara Piala Korps Pegawai Republik Indonesia (Korpri) Kota Medan tahun 2024 usai mengalahkan Serdang Bedagai (Sergai)...

SAINS & TEKNOLOGI

Infinix Rilis Hot 50 4G, Hadir dengan Layar Lebih Besar dan Dukungan 4G

Jakarta, MISTAR.ID Vendor smartphone Infinix baru saja meluncurkan ponsel terbarunya dari lini Hot series, yakni Infinix Hot 50 4G. Perangkat ini melengkapi versi sebelumnya, Infinix...

Meta Didenda Rp1,5 Triliun Terkait Penyimpanan Kata Sandi

Dublin, MISTAR.ID Meta, perusahaan induk dari Facebook dan Instagram didenda sebesar 91 juta Euro (sekitar Rp 1,5 triliun) di Eropa. Denda ini terkait dengan penanganan...

Google Maps Hadirkan Fitur Pelaporan Insiden di Android Auto

Jakarta, MISTAR.ID Google Maps kini menghadirkan fitur pelaporan insiden di aplikasi Android Auto, yang memungkinkan pengguna melaporkan bahaya di jalan raya langsung dari layar mobil. Fitur...

Apple Bersiap Luncurkan HomeOS, Produk Rumah Pintar Baru

Jakarta, MISTAR.ID Apple diinfokan tengah bersiap untuk merilis produk rumah pintar baru, disebut dengan homeOS. Kemungkina produk ini akan mulai diluncurkan serupa dengan layer pintar...

OpenAI Rencanakan Kenakan Tarif untuk ChatGPT

Jakarta, MISTAR.ID OpenAI, perusahaan di balik ChatGPT, berencana kenakan biaya berlangganan ChatGPT menjadi 22 dolar AS (Rp333 ribu) per bulan pada akhir tahun ini. Lebih lanjut,...

BERITA TERBARU

BUDAYA