19.8 C
New York
Wednesday, October 9, 2024

Rangkul Gen Y dan Z Lewat Edukasi, Dekan FISIP UMSU Jabarkan Soal Pemilu

“Ya ada 580 kursi anggota DPR RI yang berasal dari 38 provinsi, 30 dari provinsi Sumut. Kemudian 2.372 kursi anggota DPRD Provinsi, DPRD Sumut terdapat 100 kursi dan terakhir DPRD Kabupaten/kota terdapat 17.510 kursi dari 416 kabupaten/kota dan 98 kota. Nah Medan 50 Kursi,” ujarnya.

Arifin menyampaikan berdasarkan Daftar Pemilihan Tetap (DPT) terdapat 204.807.222 orang pemilih dengan laki-laki berjumlah 102.218.503 orang sedangkan perempuan 102.588.719 orang.

“Nah kalau DPT Sumut itu ada 10.853.940 orang sedangkan Medan 1.853.458 orang yang tersebar di 6.933 tempat pemungutan suara (TPS) pada 151 kelurahan dan 21 kecamatan kota Medan,” tambahnya.

Baca juga : Soal APK Marak, Pengamat Politik: Etika Berpolitik Harus Dijaga untuk Integritas Proses Pemilu

Dalam hal ini pada pemilih terbagi menjadi 3 golongan yakni generasi X, Y dan Z dengan kapasitas suara pada (X) 28,07 %, (Y) 33,60% dan (Z) 22,85%.

Berdasarkan data wikipedia, generasi Z yakni kelahiran tahun 1997-2012 dengan rentan usia antara 11 tahun-26 tahun. Lalu, generasi millennials (Y) yakni kelahiran tahun 1981-1996 dengan rentan usia antara 27 tahun-42 tahun.

Related Articles

Latest Articles