16.8 C
New York
Thursday, May 16, 2024

Jelang Nataru, Polda Sumut Cek Harga Bahan Pokok di Sejumlah Pasar

Untuk harga beras di sini jauh lebih murah jika dibandingkan dengan harga di Pasar MMTC. Untuk beras ukuran 30 kilogram dipasarkan dengan harga Rp400.000, begitu juga dengan ukuran lima kilogram dijual dengan harga Rp68.000 hingga Rp70.000.

Baca Juga : Harga Pangan di Medan Berfluktuatif, Daging Ayam Turun

Untuk di Pasar Petisah, harga daging sapi dijual dengan harga Rp120.000/kilogram, cenderung stabil dari hari-hari sebelumnya. Penurunan harga terjadia pada cabai merah, dari sebelumnya Rp60.000 kini dijual Rp40.000/kilogram.

Begitu juga dengan cabai rawit pedas dijual dengan harga Rp40.000/kilogram, mengalami penurunan jika dibandingkan dari harga sebelumnya Rp50.000/kilogram. Untuk telur bloier dijual dengan harga Rp1.600 per butir, yang masih stabil dari harga sebelumnya. (matius/hm24)

Related Articles

Latest Articles