16.8 C
New York
Thursday, May 16, 2024

Kendalikan Inflasi 3 Harga Komoditas, Mendagri Ingatkan Pemda Lakukan Intervesi

Baca Juga : Sukses Kendalikan Inflasi, Baskami Puji TPID Sumut

Tito menambahkan, terkait intervensi Pemerintah Pusat maupun Pemda dalam bentuk Bantuan Sosial (Bansos), Bantuan Langsung Tunai (BLT) dan Gerakan Pasar Murah, perlu terus digenjot. Hal ini dilakukan untuk menekan angka inflasi, terutama membantu rakyat yang tidak mampu memiliki daya beli.

“Nah ini saya kira kembali lagi perlu duduk bersama antara Badan Pangan, kita harapkan bisa menjadi wasitnya, Kementan untuk produksi dalam negeri, Kemendag untuk menutup kekurangan dengan cara importasi, dan kemudian juga dari Bulog untuk masalah beras ini, masalah stok nasional,” jelasnya. (nazli/hm24)

Related Articles

Latest Articles