17 C
New York
Wednesday, May 15, 2024

Hadapi Tantangan Digitalisasi, Pj Gubernur Ajak Universitas di Sumut Tingkatkan Mutu Lulusan

Menghadapi tantangan ke depan, Hassanudin mendorong generasi muda untuk menjadi pekerja keras dan tidak hanya mengandalkan ijazah.

“Kalian harus menjadi pekerja keras, jangan hanya mengandalkan ijazah, ijazah ini tidak ada artinya bila kalian tidak memiliki kompetensi,” tambahnya.

Rektor Unpab Medan, Muhammad Isa Indrawan, turut menegaskan komitmen universitasnya untuk terus mendorong kemajuan ilmu pengetahuan global dan pengembangan karakter berbasis kearifan lokal.

Baca juga : Pj Gubernur Sumut Dorong Daya Saing BPD Melalui 3 Aspek Kunci

Dia juga berharap lulusan-lulusan Unpab siap untuk menyelesaikan masalah sosial di tengah masyarakat.

“Unpab akan mendorong kemajuan ilmu pengetahuan global dan pengembangan karakter berbasis kearifan lokal,” tandasnya. (hutajulu/hm18)

Related Articles

Latest Articles