9.4 C
New York
Monday, May 13, 2024

Tahu Gak! Sejarah Hari Minggu Dijadikan Libur Nasional

Baca juga: Juli 2023 Menjadi Bulan Paling Terpanas Dalam Sejarah Manusia, NASA: Hanya Awal

Karena hari Minggu dianggap sebagai hari baik untuk beribadah, maka semua kegiatan ditutup pada hari tersebut.

Bangsa Romawi juga memiliki kebiasaan menandai hari Minggu dan hari penting lainnya dengan warna merah.

Oleh karena itu, bangsa Romawi yang menguasai beberapa daerah tersebut juga membawa kebiasaan ini ke wilayah jajahan Romawi. Salah satunya adalah Belanda. Negeri kincir angin adalah negara yang menjajah Indonesia, tanpa sengaja memperkenalkan kebiasaan ini.

Baca juga: 14 Juni Merayakan Sejarah Donor Darah Dunia, Begini Sejarahnya

Beberapa negara Eropa lainnya juga menginvasi banyak belahan dunia dan tanpa sadar membawa tradisi ini dan menjadikannya kebiasaan.

Jadi hari Minggu menjadi hari libur semua orang dan terus ada, berlaku hingga hari ini. (Mtr/hm21).

Related Articles

Latest Articles