14.5 C
New York
Monday, September 9, 2024

Polda Sumut Kerahkan 900 Personel Gabungan saat Acara Open Ceremony PON XXI Aceh-Sumut di Deli Serdang

Kemudian, plate recognition atau pengenalan plat nomor kendaraan, dan crowd counting dan juga memberikan dukungan dalam pengintegrasian kamera pengintai atau closed circuit television (CCTV).

Dalam pengamanan ini, personel telah disiapkan alat anti drone, sebagai antisipasi keamanan pada pembukaan ajang nasional di Stadion Baharoedin Siregar Kabupaten Deli Serdang itu.

Menurut Hadi, tindakan yang maksimal ini sebagai wujud nyata Polri dan stakeholder lainnya siap mengamankan dan menyukseskan acara nasional ini.

Baca juga : Wakapolda Sumut Pastikan Sport Center Siap Digunakan untuk Penutupan PON

Tambah Hadi, Polda Sumut dan jajaran juga mengimbau kepada masyarakat agar turut serta menyukseskan ajang multi cabang ini.

“Jadikan PON XXI tahun 2024 menjadi berkesan bagi siapapun yang datang ke Sumatera Utara baik itu atlet, ofisial, penonton maupun para tamu dan lainnya,” tandasnya. (matius/hm18)

Related Articles

Latest Articles