Cegah Covid-19, PTPN 3 Kebun Tanah Raja Semprotkan Disinfektan


cegah covid 19 ptpn 3 kebun tanah raja semprotkan disinfektan
Tebing Tinggi, MISTAR.ID
Mencegah penyebaran Covid-19 PTPN 3 Kebun Tanah Raja lakukan penyemrotan disinfektan ke sejumlah Kantor Afdeling diantara Kantor Afdeling II, Senin (14/3/22) di Desa Liberia Kecamatan Teluk Mengkudu Serdang Bedagai tepatnya di Kantor Afdeling II Kebun Tanah Raja.
“Kegiatan ini program dari kebun dan ini kegiatan rutin,” ujarnya petugas penyemprotan kepada Mistar. Dia menjelaskan kegiatan penyemprotan disinfektan tersebut dilakukan satu hari dua kali.
“Satu hari dua kali kami melakukan penyemprotan disinfektan ke sejumlah afedeling kebun,” katanya. Pantauan Mistar di lokasi, kegiatan penyemprotan disinfektan tersebut berjalan lancar. (naz/hm09)
PREVIOUS ARTICLE
Proyek Galian JDU SPAM Berdebu Dikeluhkan Warga Binjai