Wednesday, April 16, 2025
home_banner_first
POLITIK

Perolehan Suara Sementara Pilkada Dairi 2024, Vicner-Wahyu Unggul

journalist-avatar-top
Kamis, 28 November 2024 08.55
perolehan_suara_sementara_pilkada_dairi_2024_vicner_wahyu_unggul

perolehan suara sementara pilkada dairi 2024 vicner wahyu unggul

news_banner

Dairi, MISTAR.ID

Berdasarkan data yang masuk dari 538 TPS di Kabupaten Dairi, Kamis (28/11/24), dengan total suara masuk 164,925, maka hasil perolehan suara sementara diungguli oleh pasangan Calon Bupati dan Wakil Bupati Dairi dengan nomor urut 5.

  • Paslon Nomor urut 1 David Partahan Najogi Sasta Maju Tambunan-Dedi Manihar Matondang: 30.343 suara (18,4%)
  • Paslon nomor urut 2, Eddy Keleng Ate Berutu-Depriwanto Sitohang: 38.363 suara (23,26%)

Baca juga: Masyarakat Sinehi Mangupa-upa dan Siap Menangkan Eddy-Depri di Pilkada Dairi 2024

  • Paslon nomor urut 3, Danjor Nababan-Azhar Bintang: 42.916 suara (26.02%)
  • Paslon nomor urut 4, Rimso Maruli Sinaga-Barita Sihite: 3.442 suara (2.09%)
  •  Paslon nomor urut 5, Vicner-Wahyu: 49.861 suara (30.23%)

Amatan media di lapangan pada  pelaksanaan Pilkada 2024 yang  berlangsung Rabu (27/11/24) terlihat berjalan aman, lancar, sukses dan kondusif. (manru/hm20)

REPORTER: