19.1 C
New York
Saturday, September 28, 2024

Tanamkan Cinta Budaya, Pendidikan Antropologi Unimed Rayakan HUT ke-16

Prof Erond berharap dengan adanya perayaan tersebut dapat menjadi wadah dalam memperkenalkan budaya-budaya.

“Dengan memahami dan mencintai budaya, diharapkan bagi generasi muda dapat hidup saling menghormati satu sama lainnya,” ujarnya.

Kepala Prodi Pendidikan Antropologi Unimed, Dr Rosmadhana menyampaikan salah satu tujuan ulang tahun tersebut untuk meningkatkan kesadaran masyarakat dalam menjaga warisan budaya.

Baca juga : Antropolog Unimed: Tren Perceraian di Medan Terus Meningkat

“Dengan mempelajari nilai-nilai, tradisi, seni, dan adat istiadat yang dimiliki, masyarakat bisa lebih memahami dan menghargai keunikan budayanya sendiri, sehingga menghindari pemusnahan yang tidak diinginkan oleh budaya antropologi,” katanya.

Selanjutnya Kegiatan perayaan ini kemudian dimeriahkan dengan berbagai perlombaan sejak pagi hingga sore serta menggelar Talkshow tentang mempertahankan budaya di era digital. (dinda/hm18)

Related Articles

Latest Articles