25.1 C
New York
Wednesday, June 26, 2024

Gebyar Pendidikan Pecahkan Dua Rekor MURI Dunia, Wali Kota Bobby: Berkat Usaha Bersama

Sebab, kata dia, untuk menuju generasi Indonesia Emas 2045 tidak hanya kecerdasan secara akademik saja yang dibutuhkan, melainkan juga harus diiringi dengan kemampuan softskill.

“(Kemampuan) softskill ini bisa diperoleh dari pendidikan di luar kelas, seperti ekstrakurikuler di sekolah. Karenanya kepada anak-anak, saya berpesan agar menekuni pendidikan baik di dalam maupun di luar kelas. Sebab, keduanya sama pentingnya,” kata Bobby.

Baca juga : Tumbuhkan Minat Baca, Pemko Medan Gelar Lomba Bertutur Cerita Rakyat Tingkat SD

Bobby pun berpesan kepada Dinas Pendidikan dan Kebudayaan (Disdikbud) Kota Medan agar membentuk club-club olahraga dan kesenian di setiap sekolah, baik di tingkat SD maupun SMP untuk mendukung pengembangan soft skill tersebut.

“Di setiap sekolah harus ada club olahraga atau kesenian, seperti drumband. Karena ini bisa mendukung anak-anak kita menjadi generasi emas 2045 nantinya,” tandasnya. (deddy/hm18)

Related Articles

Latest Articles