Fokus Lensa: Ketika Pelatih Menyampaikan Instruksi di Turnamen Marcopolo Cup

Jumat, 15 September 2023 16.38

fokus lensa ketika pelatih menyampaikan instruksi di turnamen marcopolo cup
Pematangsiantar, MISTAR.ID
Pelaksanaan Turnamen Marcopolo Cup Piala Dansat Brimob Polda Sumut memasuki hari ke delapan pasca dimulai sejak tanggal 8 September 2023 lalu.
Dalam menjalani setiap pertandingan, tentunya para pelatih memiliki formasi dan strategi untuk dapat memenangkan pertandingan.
Berikut Mistar.id rangkum para pelatih saat menmberi arahan kepada timnya. (indra/hm19)



REPORTER: