26.8 C
New York
Thursday, August 15, 2024

Polres Batu Bara Soroti Pendistribusian Logistik Menjelang Pilkada Serentak 2024

Ketua KPU Kabupaten Batu Bara, Erwin menjelaskan tahapan Pilkada Bupati/Wakil Bupati Batu Bara tahun 2024.

“Untuk tahap pendaftaran calon Bupati/Wakil Bupati Batu Bara 2024 akan dimulai pada 27-29 Agustus 2024,” sebutnya.

Baca juga : Hasil Pencoblosan Surat Suara Wilayah 3T di Simalungun Masih Tahap Pengumpulan

Dijelaskan Erwin, pihaknya telah selesai menggelar rapat rekapitulasi Daftar Pemilih Sementara (DPS) pada Pemilihan Gubernur dan Wakil Gubernur dan Pemilihan Bupati dan Wakil Bupati Tahun 2024 sebanyak 323.912 pemilih.

“Pemilih nantinya akan menggunakan hak suaranya pada 27 November 2024
di 794 TPS yang tersebar di 151 Desa/Kelurahan di 12 kecamatan se Kabupaten Batu Bara,” tandas Erwin. (ebson/hm18)

Related Articles

Latest Articles