Saturday, April 19, 2025
home_banner_first
PERISTIWA

Diduga Main Hanphone, Mobil Innova Reborn Terbalik

journalist-avatar-top
Jumat, 8 November 2024 09.58
diduga_main_hanphone_mobil_innova_reborn_terbalik

diduga main hanphone mobil innova reborn terbalik

news_banner

Medan, MISTAR.ID

Sebuah mobil Innova Reborn terbalik di depan SD 060843 Jalan KL Yos Sudarso, Kecamatan Medan Barat, Kamis (7/11/24) malam.

Menurut keterangan seorang warga, Raja (25) bahwa diduga pengemudi berkendara sambil bermain handphone.

“Katanya pengemudi main handphone pas berkendara, sehingga nggak fokus dan menabrak pembatas jalan,” ujarnya.

Baca juga: Kecelakaan di Krakatau Medan Nihil Korban Jiwa, Pengemudi Sepakat Berdamai

Sedangkan menurut Santo (46), dalam kejadian tersebut tidak menimbulkan korban jiwa.

“Tidak ada korban jiwa. Hanya pengemudi luka ringan saja,” tuturnya. (berry/hm20)

REPORTER: