17.9 C
New York
Thursday, September 26, 2024

Minat Baca di Perpustakaan Medan Hanya 14%, Pengelola Sebut Masih Tergolong Stabil

“Ini jumlah keseluruhan buku yang kami miliki. Berbeda dengan cabang, ini buku yang sedang dipinjam dan yang sudah dikembalikan. Untuk data pengunjung kami tidak ada karena harus scan dulu, tapi tidak berjalan lancar di sini,” beber Dodi.

Menurutnya, jika buku telat dikembalikan maka peminjam terkena score selama masa telat dan boleh meminjam kembali setelah masa itu berakhir.

Baca juga : PBAK FIS UINSU Ditutup, 341 Mahasiswa Baru Jadi Keluarga Besar

Ketika buku hilang atau rusak, lanjutnya, peminjam harus mengembalikan dengan judul yang sama atau isi halaman yang sama kepada Perpustakaan. Tidak ada pungutan uang dalam hal tersebut.

“Biasanya kalau mereka telat mengembalikan, misal telat 3 hari maka 3 hari ke depan baru boleh meminjam kembali, kalau buku hilang dan rusak harus diganti. Tapi kami tidak menerima dalam bentuk uang, dan apala bila peminjam tidak dapat ditemukan maka status keanggotaannya dicabut dan tidak boleh meminjam kembali, tapi hal tersebut belum pernah terjadi,” tegas Dodi.

Related Articles

Latest Articles