34.5 C
New York
Wednesday, July 17, 2024

Ada Bioskop di Perpustakaan Unimed, Terbuka untuk Umum

Untuk menjaga agar perpustakaan memiliki koleksi buku yang terbaru atau yang sesuai dengan kurikulum yang mendukung kebutuhan aktivitas belajar mahasiswa, Kapus yang menjabat sejak tahun 2017 ini selalu melakukan survei yang diadakan setiap semester.

“Jadi ini sudah mau masuk semester baru, kita sedang ada survey. Kalau dulu kita pakai kertas, ke setiap fakultas kita sebarkan kertasnya. Butuh buku apa dan untuk mata kuliah apa. Kalau sekarang lebih gampang, kita buat google form, di situ sudah ada, tinggal sebar google formnya,” tutupnya.

Sebelum masa pandemi covid-19, Tessa mengatakan bahwa perpustakaan dibuka hingga pukul 22.00 WIB. Setelah pandemi dan sampai saat ini, perpustakaan dibuka hanya sampai jam 16.30 WIB setiap hari Senin hingga Jumat, sesuai dengan kebijakan Rektor Unimed. (susan/hm20)

Related Articles

Latest Articles