25 C
New York
Sunday, June 30, 2024

Warga Tewas Tertabrak KA di Tanjung Gusta, PT KAI: Dugaan Bunuh Diri

“Dan korban langsung ditabrak kereta api dan tidak sempat menyelamatkan diri,” terang Alex.

Kemudian personel Polsek Medan Helvetia mendapat informasi dari masyarakat bahwasannya ada seorang pria tertabrak kereta api dan langsung menuju ke TKP.

Sebelumnya, seorang pria tewas tertabrak kereta api jurusan Medan-Binjai di Jalan Pembangunan Pasar 2 Kelurahan Tanjung Gusta Kecamatan Medan Helvetia, pada Minggu (23/6/24) malam.

Baca juga : Viral Warga Tewas Tertabrak Kereta Api di Daerah Tembung

Menurut keterangan warga sekitar, Ucong, warga yang ditabrak itu seorang pria yang tinggal tak jauh dari perlintasan rel kereta api.

Usai tertabrak, jasad korban pun terpental hingga terputus-putus tubuhnya. Selanjutnya, jasad korban dilarikan ke Rumah Sakit (RS) terdekat. (raja/hm18)

Related Articles

Latest Articles