19 C
New York
Saturday, September 28, 2024

Pengunjung Hotel Diduga Dikeroyok Hingga Kritis di Medan

“Jadi klien kita tidak menghiraukan karena menilai kalau orang dalam mobil itu diduga dibawah pengaruh alkohol,” katanya.

Tapi tiba-tiba penumpang dari dalam mobil marah dan diduga melakukan penyerangan terhadap salah satu pihak klien kita.

“Klien kita mencoba untuk melerai, tiba-tiba ikut diserang hingga terjadi pemukulan terhadap klien kita dengan besi parkir hingga mengalami luka di bagian kepala,” sebutnya.

Baca juga : 5 dari 6 Begal Berklewang di Jalan Halat Diringkus Tim Polrestabes Medan

Menurutnya, akibat penyerangan itu, Henrik Ganie mengalami tulang kepala retak dan paru-paru mengalami pembekuan darah.

“Kondisinya saat ini kritis,” ungkapnya.

Ia menegaskan usai melakukan keributan hingga penyerangan para pelaku mencoba melarikan diri.

Related Articles

Latest Articles